Seorang Perempuan di Abepura Diduga Jadi Korban Pemerkosaan oleh Dua Oknum Anggota TNI

- Sabtu, 1 Januari 2022 | 19:57 WIB
Ilustrasi pemerkosaan (Haluan Creative  - M Budiman)
Ilustrasi pemerkosaan (Haluan Creative - M Budiman)

HALUAN KALSEL - Seorang perempuan di Abepura, Papua diduga menjadi korban pemerkosaan yang dilalkukan oleh dua anggota TNI.

Kepala Penerangan (Kapen) Kodam XVII/Cenderawasih, Kolonel Inf Aqsha Erlangga, membenarkan peristiwa tersebut.

Baca Juga: Peredaran Kosmetik Palsu Senilai Rp4,7 Miliar Berhasil Diungkap Polda Banten

"Benar, saat ini proses hukum sudah berjalan," kata Aqsha pada Jumat, 31 Desember 2021.

Aqsha mengatakan, saat ini pihaknya melalui Detasemen Polisi Militer (Denpom) Kodam Cenderawasih tengah menangani perkara tersebut.

"Sudah di tahap penyidikan tepatnya pemanggilan para saksi," tuturnya.

Namun demikian Aqsha tak menjelaskan secara rinci mengenai awal mula kasus tersebut.

Baca Juga: Seorang Pria di Bekasi Ditangkap karena Cabuli Anak Rekan Kerjanya di Kamar Mandi

Termasuk identitas oknum TNI itu juga belum diungkap.

Disclaimer: Artikel ini sebelumnya telah tayang di Pikiran rakyat.com berjudul "Seorang Perempuan Diduga Jadi Korban Pemerkosaan Dua Oknum TNI"

Editor: Aswandi Haluan

Sumber: Pikiran Rakyat

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Kini, Bayar Pajak Kendaraan Bisa Lewat Indomaret

Senin, 7 Februari 2022 | 19:58 WIB

Berikut 5 Tanda Kamu Harus Istirahat dari Media Sosial

Minggu, 6 Februari 2022 | 12:53 WIB

Studi: Gejala Omicron Bisa Muncul di Mata dan Hidung

Sabtu, 5 Februari 2022 | 22:44 WIB

Terpopuler

X